Singkatan XAMPP & Penjelasannya - ANAKBLOGGER.COM

PageNavi Results No.

Singkatan XAMPP & Penjelasannya

Share This
XAMPP merupakan salah satu aplikasi yang cukup populer dikalangan programmer. Penggunaan yang mudah serta memiliki banyak fitur-fitur didalamnya sangat membantu programmer dalam mengelola database. Pada aplikasi XAMPP terdapat beberapa program didalamnya, Apache, MySQL, phpMyAdmin dll termasuk program yang ada pada XAMPP.
Apa sih kepanjangan/singkatan dari XAMPP?
  • X = Sistem Operasi. XAMPP dapat dijalankan di operating system Windows, Linux, Mac OS, dan Solaris.
  • A = Apache, web server. Fungsinya dari apache adalah menghasilkan tampilan halaman web berdasarkan kode php yang telah ditulis.
  • M = MySQL, database server. Fungsi dari MySQL adalah untuk membuat, mengatur, dan mengelola database sesuai keinginan. Selain itu juga dapat menambah, merubah, dan menghapus isi data dalam database.
  • P = PHP, bahasa pemrograman. PHP dapat digunakan untuk membuat sebuah web yang bersifat server-side scripting. Selain itu programmer PHP dapat membuat sebuah web dinamis.
  • P = Perl, bahasa pemrograman. Perl bisa digunakan pada operating system Windows, DOS, PowerPC, BeOS, VMS, EBCDIC, dan PocketPC
 Baca Juga : Apa Itu XAMPP?
Sekedar informasi, XAMPP merupakan aplikasi berbasis opensource (gratis) yang artinya bebas digunakan oleh siapapun dan boleh dirubah sesuai keinginan. Dalam hal penggunaan ataupun interfacenya cukup memudahkan user dan friendly.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tolong berkomentar dengan sopan dan baik, Terimakasih.

Boxed(True/False)

close