[Tutorial Java] Membuat Program Menghitung Luas Persegi Dengan Java - ANAKBLOGGER.COM

PageNavi Results No.

[Tutorial Java] Membuat Program Menghitung Luas Persegi Dengan Java

Share This
[Tutorial Java] Membuat Program Menghitung Luas Persegi Dengan Java - Sebelumnya sudah membahas mengenai pembuatan program menghitung luas lingkaran dengan Java. Di artikel kali ini, masih akan membahas mengenai perhitungan sederhana yaitu menghitung luas persegi menggunakan Java.
Program yang nantinya akan dibuat ini masih sangatlah sederhana dan masih perlu dikembangkan lagi dikemudian hari dalam segi source code ataupun desain program. Program ini hanya berisikan beberapa baris kode saja, mungkin sekitar 5-8 baris kode saja.

Rumus yang digunakan pun masih sama seperti pada perhitungan manual pada umumnya, yang membedakan hanya analog dan digital. Program akan menampilkan hasil perhitungan dari 2 angka inputan (panjang & lebar), dimana 2 angka inputan tersebut di hitung dengan rumus perhitungan luas persegi yang telah diketik dalam bentuk source code.

Untuk membuat program ini, persiapkan software IDE terlebih dahulu untuk menjalankan program atau juga bisa menggunakan compiler online. Silahkan ketik source code dibawah ini kemudian running dan lihat hasilnya.
Baca Juga : Membuat Program Menghitung Luas Segitiga Dengan Java
Source Code :

Hasil Runningnya :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tolong berkomentar dengan sopan dan baik, Terimakasih.

Boxed(True/False)

close