Cara Mempercepat Internet Melalui CMD - ANAKBLOGGER.COM

PageNavi Results No.

Cara Mempercepat Internet Melalui CMD

Share This

Cara Mempercepat Internet Melalui CMD - Internet merupakan kebutuhan sehari-hari saat ini, sama halnya dengan kebutuhan pangan. Internet menjelma menjadi kebutuhan yang sangat wajib dipenuhi, karena setiap harinya pekerjaan atau dunia pendidikan pasti melibatkan internet. Apalagi saat-saat masa pandemi seperti sekarang ini, semua serba online.

Internet yang cepat merupakan dambaan setiap orang, buruknya kualitas internet akan mempengaruhi proses kerja seseorang yang juga menjadi lambat. Internet yang cepat biasanya akan didapatkan jika menggunakan provider dengan harga yang cukup mahal. Tapi, sebenarnya untuk mendapatkan internet yang cepat tidak usah mengeluarkan budget yang mahal.


Disini saya akan share - cara mempercepat koneksi internet dengan CMD, Silahkan diikuti langkah-langkahnya dibawah ini ya.

Cara Mempercepat Koneksi Internet melalui CMD

Cara Pertama :

  • Pertama, buka cmd administrator
  • Kedua, Jika Sudah ketikkan perintah ipconfig/all pada monitor CMD 
  • Ketiga. Carilah DNS Servers, lantas anda tulis supaya gampang di ingat. Kita contohkan saja DNS servers-nya 8. 8. 8. 8 jadi selanjutnya kamu ketik perintah di cmd ping -l 50000 8. 8. 8. 8 -t
  • Keempat, Jika kamu sudah melakukan step by step di atas dengan benar.  Biarlah  CMD tetap runing atau berjalan oh jangan di close/tutup cmdnya, kamu hanya perlu meminimize saja.
  • Kelima, Selesai

Cara Kedua :

  • Pertama, Buka CMD administrator.
  • Kedua, Selanjutnya kamu rubah alamat drive ke drive “C : ”, dengan cara  mengetik ” cd  C/” lalu tekan Enter
  • Ketiga, Selanjutnya kamu ketik perintah di CMD yang telah terbuka  'netsh interface tcp set global autotuning=disabled'
  • Keempat, Selesai

Sekian yang bisa saya tulis, Terimakasih sudah membaca dan semoga bermanfaat tentunya hehe, Wassalam....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tolong berkomentar dengan sopan dan baik, Terimakasih.

Boxed(True/False)

close