Cara Install dan Aktivasi Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen) - ANAKBLOGGER.COM

PageNavi Results No.

Cara Install dan Aktivasi Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen)

Share This

Cara Install dan Aktivasi Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen) - Siapa yang tidak tahu dengan Photoshop? Aplikasi ini sangatlah populer dan sudah digunakan oleh banyak orang untuk membuat suatu desain gambar. Photoshop merupakan software milik perusahaan Adobe yang di dalamnya memiliki fitur-fitur untuk memudahkan penggunanya dalam membuat suatu desain apapun. 

Meskipun saat ini banyak software baru yang muncul, namun para designer digital banyak yang masih menggunakan Photoshop untuk membuat suatu karya desain. Berbagai macam desain bisa dibuat pada aplikasi ini, misalnya membuat poster, kartu nama, foto, banner, logo, dan bentuk desain lainnya bisa dilakukan di Photoshop. 



Terdapat banyak versi yang sudah dikeluarkan oleh Adobe untuk software Photoshop ini. Setiap versi yang release tentunya memiliki perbedaan dengan versi-versi sebelumnya. Terdapat perbedaan setiap versi baru di release, seperti adanya tambahan fitur-fitur tools terbaru, penyesuaian gambar, teknologi, dan beberapa penambahan lainnya.


Adobe Photoshop CS6 menjadi salah satu versi yang cukup banyak digunakan oleh orang-orang. Meskipun di release sudah cukup lama tepatnya pada tahun 2012, akan tetapi masih banyak yang menggunakan Photoshop versi ini di laptop atau komputernya. Fitur-fitur yang ada pada Adobe Photoshop pun cukup membantu penggunanya dalam membuat desain.


Download Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen)

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, Adobe Photoshop CS6 ini memang masih banyak yang menggunakan dan banyak yang mencarinya. Salah satu alasan mengapa Adobe Photoshop CS6 ini masih eksis adalah masih support dengan spesifikasi perangkat laptop atau komputer yang memiliki sistem operasi Windows Vista dan XP. 


Nah, bagi Anda yang ingin mendownload Adobe Photoshop CS6 bisa melihat kebutuhan spesifikasi yang dibutuhkan terlebih dahulu. Adapun spesifikasi yang dibutuhkan untuk menginstal Adobe Photoshop CS6 sebagai berikut :


Baca Juga : 


Sistem Operasi Windows

  • Intel® Pentium® 4 or AMD Athlon® 64 processor
  • Microsoft® Windows® XP with Service Pack 3 or Windows 7 with Service Pack 1. See the CS6 FAQ for more information about Windows support.
  • 2 GB of RAM (3 GB recommended) for 32 bit; 2 GB of RAM (8 GB recommended) for 64 bit
  • 11GB of available hard-disk space for installation; additional free space required during installation (cannot install on removable flash-based storage devices)
  • 1280×800 display (1280×1024 recommended) with 16-bit color and 512 MB of VRAM
  • OpenGL 2.0-capable system
  • DVD-ROM drive compatible with dual-layer DVDs
  • Java™ Runtime Environment 1.6 (included)
  • QuickTime7.6.6 software required for HTML5 media playback and multimedia features
  • Adobe® Flash® Player 10 software required to export SWF files
  • Broadband Internet connection and registration are required for software activation, validation of subscriptions, and access to online services.* Phone activation is not available.


Sistem Operasi Mac

  • Multicore Intel® processor with 64-bit support
  • Mac OS X v10.6.8 or v10.7
  • 2 GB of RAM (8 GB recommended)
  • 9.5 GB of available hard-disk space for installation; additional free space required during installation (cannot install on a volume that uses a case-sensitive file system or on removable flash-based storage devices)
  • 1280×800 display (1280×1024 recommended) with 16-bit color and 512 MB of VRAM
  • OpenGL 2.0-capable system
  • DVD-ROM drive compatible with dual-layer DVDs
  • Java Runtime Environment 1.6
  • QuickTime 7.6.6 software required for HTML5 media playback and multimedia features
  • Adobe® Flash® Player 10 software required to export SWF files
  • Broadband Internet connection and registration are required for software activation, validation of subscriptions, and access to online services.* Phone activation is not available.


Cara Instal Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen)

Berikut ini langkah-langkah cara instalasi Adobe Photoshop CS6 di Windows :

1. Unduh terlebih dahulu file installer Adobe Photoshop CS6 disini. Sebelum download, matikan antivirus sementara selama proses download hingga instalasi.

2. Selanjutnya Extract file yang sudah di unduh.

3. Akan ada setup.exe dan jalankan.

4. Ikuti instruksi yang muncul dan klik next.

5. Pilih folder penyimpanan instalasi Adobe Photoshop CS6. Lalu klik next.

6. Tunggu pada saat proses instalasi berjalan hingga selesai.

7. Setelah proses instalasi selesai, silahkan untuk mencoba menjalankan aplikasi.


Cara Aktivasi Adobe Photoshop CS6 Menjadi Full Version (Permanen)

Berikut ini langkah-langkah cara aktivasi Adobe Photoshop CS6 di Windows :

1. Unduh terlebih dahulu file untuk melakukan aktivasi Adobe Photoshop CS6 disini.

2. Lalu, Extract file yang sudah di download.

3. Akan ada dua folder yaitu 32 bit dan 64 bit, sesuaikan dengan bit laptop atau komputer Anda.

4. Copy (ctrl + c) file amtlib.dll

5. Selanjutnya, masuk pada folder Adobe Photoshop CS6 (32 Bit/64 Bit) yang berada di C > Program Files > Adobe > Adobe Photoshop CS6 (32 Bit / 64 Bit).

6. Pastekan file amtlib.dll yang sebelumnya sudah di copy.

7. Jalankan Adobe Photoshop CS6 dan cek perbedaannya. 


Penutup

Demikianlah artikel mengenai Cara Install dan Aktivasi Adobe Photoshop CS6 Full Version (Permanen). Semoga dengan adanya artikel ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi Anda yang membacanya serta dapat menambah wawasan baru tentang Adobe Photoshop.


Terimakasih sudah membaca dan berkunjung pada blog sederhana ini. Mohon maaf apabila ada kesalahan kata ataupun kalimat dalam penulisan artikel ini. Jangan lupa untuk membagikan konten artikel ini kepada rekan-rekan di sekitarmu ya. Apabila ada pertanyaan seputar isi dari artikel ini, silahkan untuk menuliskan pertanyaan di kolom komentar yang ada dibawah.


Jika file unduhan mengalami corrupt atau masalah, hubungi tim kami segera dengan menuliskan kendala di kolom komentar.

4 komentar:

Tolong berkomentar dengan sopan dan baik, Terimakasih.

Boxed(True/False)

close